WISATA YOGYAKARTA - JAWA TENGAH
 4 HARI
3 MALAM
Jadwal Kegiatan Peserta : 
HARI 1 :JADWAL ACARA/ KEGIATAN
 Bus
Stand by Jam 15.00 Wib di Sekolah
 Berangkat Jam 16.00 Wib to Yogyakarta Via
Cirebon
 Makan
Malam
 HARI 2
:JADWAL ACARA / KEGIATAN
 Pagi
Hari Tiba di Magelang (Istirahat, Shalat, Mandi)
 Makan
Pagi (Prasmanan)
 Kunjungan Wisata di Candi Borobudur
 Makan
Siang (Prasmanan)
 Wisata
Pantai Parangtritis
 Menuju
Hotel & Check in
 Makan
Malam (Prasmanan)
 Acara
Bebas 
HARI 3 :JADWAL ACARA / KEGIATAN
 Makan
Pagi
 Wisata
Kraton Yogyakarta
 Wisata
Belanja Malioboro
 Makan
Siang
 Wisata
Belanja Bakpia Pathok
 Wisata
Belanja Kerajinan Perak Kota Gede
 Sore/Malam perjalanan pulang
 Makan
Malam
HARI 4 :JADWAL ACARA / KEGIATAN
 Pagi /
Sore tiba di Sekolah dengan selamat
Fasilitas dan Akomodasi :
Bus Pariwisata Executive (Full AC, TV LCD,
DVD, Karaoke, Reclining Seat)
Makan 7X
Tiket Masuk Lokasi
Penginapan Wisma / Hotel : AC, 1 Kamar 4
orang
Parkir Bus & Tol
Spanduk Exclusive Tour
Tips Sopir & Tour Leader
